Gambar Plafon PVC Ruang Tamu Kekinian Paling (LARIS)

Gambar Plafon PVC Ruang Tamu - Hai sobat Yusazrina, apakah Anda tahu apa itu Plafon Pvc dan Gambar Plafon Pvc untuk Ruang Tamu ?. Jika Anda belum tahu seperti apa gambar plafon jenis pvc ini, yusazrina akan memberikan informasi tersebut untuk Anda.

Plafon Pvc / Polyvinyl Chloride ini merupakan plafon terbaru di pasaran, karena plafon jenis ini dulu sangat asing dengan keberadaannya. Namun setelah ditelusuri bahwa plafon pvc ini memang unik dan hasil pemasangannya sangat elegant. Oleh karena itu sedikit demi sedikit user mulai beralih menggunakan plafon jenis polyvinyl chloride ini untuk menghiasi ruangan rumah kesayangannya.

Ruang tamu yang merupakan spot utama dari suatu bangunan rumah yang dipandang oleh orang / tamu yang berkunjung. Semua orang menginginkan rumah kesayangannya mempunyai estetika interior yang nyaman di huni. Oleh karena itu dengan menggunakan plafon pvc ini adalah sebuah solusi terbaru untuk merubah tampilan ruangan rumah khususnya ruang tamu.

Jika menggunakan plafon pvc untuk menghiasi langit-langit rumah Anda, harus menentukan motif dan model seperti apa yang Anda inginkan. Karena tiap merk plafon pvc ini memiliki aneka macam motif dan berkonsultasi dengan aplikator saat merekues model seperti apa yang cocok untuk rumah Anda. Dengan konsultasi terlebih dahulu sebelum membeli material plafon pvc dan memborong tenaga aplikator akan terciptanya puas dalam hal hasil pemasangan dengan sesuai kemampuan Anda masing-masing.

Kami hanya ingin memberikan sebuah refrensi kepada Anda yang ingin memakai plafon jenis pvc untuk atap rumah Anda, sebaiknya Anda mereview dahulu Katalog Plafon Pvc disini. Karena dengan meninjau katalog tersebut Anda akan mengetahui motif serta warna yang pas untuk Anda pakai pada ruangan rumah Anda.

Atau mungkin Anda ingin menghitung untuk kebutuhan plafon pvc sendiri, namun Anda belum tahu teknik dasar dalam menghitung plafon pvc ini. Tenang kami sudah memberikan info tersebut pada artikel sebelumnya dengan judul Cara Menghitung Kebutuhan Plafon Pvc. Dengan detail kami uraikan pada artikel tersebut agar Anda dapat memahami sepenuhnya dari intisari cara menghitung.

Terasa kurang lengkap apabila Anda tidak tahu kelebihan dan kekurangan dari plafon pvc ini, karena user yang akan beralih menggunakan plafon pvc harus paham dengan kelebihan & kekurangannya. Karena jika Anda sudah mengetahui keseluruhan dari 2 unsur tersebut maka Anda dapat memutuskan apakah Anda cocok atau tidak. Untuk mengetahui Kelebihan dan Kekurangan Plafon PVC, disarankan untuk menyimak point penting berikut ini :

Kelebihan Plafon Pvc :
  1. Anti Air
  2. Anti Jamur
  3. Anti Rayap
  4. Tahan Air
  5. Tidak Merambat Api
  6. Mudah Dipasang / Bongkar
  7. Awet Tahan Lama
Kekurangan Plafon Pvc :
  • Harga lebih mahal
  • Mudah jebol jika terinjak kucing
  • Tukang pasang berpengalaman
  • Harus menghitung kebutuhan material yang lebih atau kurang
Berikut ini akan kami beritahukan kepada Anda, Merk Plafon Pvc Terbaik versi yusazrina berikut ini : 

a. Shunda Plafon Pvc
b. Java Plafon
c. Pelangi Pvc
d. Upton Pvc
e. Kangbang Plafon Pvc

Gambar Plafon PVC Ruang Tamu Kekinian

Gambar Plafon PVC Ruang Tamu - yusazrina.blogspot.com

Gambar Plafon PVC Ruang Tamu - yusazrina.blogspot.com


Bagus kan, Gambar Plafon PVC Ruang Tamu Kekinian diatas. Dari gambar 1 dan 2 menggambarkan bahwa ruangan tersebut menggunakan motif dan model yang berbeda-beda. Tetapi hasil yang ditampilkan sungguh indah dipandang dan terasa lebih nyaman di huni. Gambar diatas merupakan hasil pemasangan plafon jenis pvc dari berbagai macam merk yang ada di pasaran. Untuk total biaya yang dihabiskan untuk merenovasinya memang kembali pada faktor pemilihan motif, model dan merk.

Semoga dengan ulasan sederhana dari yusazrina ini dapat memberikan sebuah informasi terbaru untuk Anda dan bermanfaat untuk dibaca. Tetap simak blog Yusazrina, karena saya akan terus mengupdate konten-konten yang lebih fresh dan seru lainnya. Apabila Anda ingin membagikan artikel ini kepada kerabat Anda silahkan bisa bagikan link artikel ini di sosial media Anda.
Next Post Previous Post
1 Comments
  • Anonim
    Anonim 2 Februari 2022 pukul 18.02

    Lucky Club Live Casino Review - Lucky Club Live
    Lucky Club Live Casino Review luckyclub.live – Lucky Club offers the most up-to-date casino experience. Register and start playing today. Rating: 4.2 · ‎Review by LuckyClub

Add Comment
comment url
close